A Cahya Legawa's Les pèlerins au-dessus des nuages

Sebagai calon penulis abadi (ndak pernah jadi penulis beneran), saya selalu berpikir, jika suatu saat nanti saya akan memilih menjadi penulis, penerbit seperti apa yang akan saya pilih untuk menerbitkan tulisan saya? Lalu royalti seperti apa yang mungkin bisa saya harapkan? Apakah saya memerlukan para pembaca beta – dan apa juga itu pembaca beta?

Dunia penerbitan selalu berubah, apalagi mereka yang hendak menerbitkan naskah dalam bahasa Inggris.

Salah satu buku yang menarik untuk mengulas ini diterbitkan oleh ProWrittingAid, sebuah peranti lunak proofreading yang menjadi rekan saya dalam menulis naskah berbahasa Inggris. Buku ini berjudul, “How to Go from First Draft to Published Author“, yang mengulas mulai dari menata manuskrip hingga memilih penerbit untuk melepas karya Anda kepada dunia.

Free eBook

Untuk mendapatkan buku elektronik ini secara cuma-cuma, dapat diakses melalui tautan rujukan/afiliasi di URL: https://prowritingaid.com/en/Landing/Ebook5?afid=5534.

Selamat membaca dan selamat menerbitkan karya masing-masing!

Commenting 101: “Be kind, and respect each other” // Bersikaplah baik, dan saling menghormati (Indonesian) // Soyez gentils et respectez-vous les uns les autres (French) // Sean amables y respétense mutuamente (Spanish) // 待人友善,互相尊重 (Chinese) // كونوا لطفاء واحترموا بعضكم البعض (Arabic) // Будьте добры и уважайте друг друга (Russian) // Seid freundlich und respektiert einander (German) // 親切にし、お互いを尊重し合いましょう (Japanese) // दयालु बनें, और एक दूसरे का सम्मान करें (Hindi) // Siate gentili e rispettatevi a vicenda (Italian)

3 tanggapan

  1. […] Kita mengetahui banyak alat pemeriksa ejaan saat kita mengetik di peramban, seperti Google Chrome – misalnya. Google Chrome sendiri memiliki fungsi pemeriksa ejaan yang disempurnakan tertanam pada perambannya, namun tidak banyak memiliki fitur seperti layanan pihak ketiga – misalnya Grammarly dan ProWrittingAid. […]

    Suka

  2. Layangseta Avatar

    Terimakasih sharenya yang bermanfaat, langsung download ah

    Suka

    1. ꦕꦃꦪꦭꦼꦒꦮ Avatar

      Siap Mas, silakan dan semoga bermanfaat.

      Suka

Tinggalkan komentar