AIDS
-
Tantangan Terhadap Ancaman HIV yang Kebal Obat
Jutaan penderita HIV setiap harinya mendapatkan dosis pengobatan antiretroviral, hanya saja tidak semuanya taat minum secara teratur. Hal ini merupakan penyebab kekhawatiran munculnya kekebalan virus (HIV) terhadap obat-obat yang efektif dan (harganya) terjangkau. Ini menyebabkan virus tidak lagi berespons terhadap obat yang diberikan. Continue reading
-
Ketika Kampanye Kondom tidak Masuk Akal
Kemarin diperingati sebagai hari AIDS sedunia, dan salah satu target dunia kesehatan di mana pun di belahan bumi ini adalah memutus mata rantai penularan HIV/AIDS ini. Lalu di Indonesia, kementerian kesehatan membuat kampanye kondom yang menjadi pekan kondom nasional. Saya seorang teman mengirim tweet kendaraan kondom yang digunakan untuk kampanye, saya pun cuma bilang “wow”,… Continue reading
-
Layanan Aplikasi AIDS Digital
Pada akhir bulan yang lalu, Kementerian Kesehatan meluncurkan aplikasi AIDS Digital, sebuah aplikasi berbasis web yang bisa diakses di www.aidsdigital.net serta terdapat juga aplikasi untuk iOS, Android OS dan BlackBerry OS 10 yang masing-masing pusat/toko aplikasi. Aplikasi ini menawarkan informasi pada seluruh masyarakat, di mana informasi memang menjadi hak masyarakat. Informasi yang disediakan meliputi beberapa… Continue reading
-
Di Bawah Separuh Langit
Setiap orang memiliki masalah dan kesulitan dalam hidupnya, kecuali mungkin Anda lahir dengan keberuntungan tak terbatas – maka Anda dapat hidup di luar semua masalah yang dialami orang lain. Beruntunglah bagi orang yang mampu mengatasi masalahnya, dan lebih beruntung juga jika mereka dapat membantu orang lain mengatasi masalah mereka. Terutama kaum perempuan, memiliki masalah sendiri.… Continue reading
-
Obat-obatan HIV Berpotensi Menyebabkan Penuaan Dini
Ketika saya asyik membuka-buka koran digital saya pada topik kesehatan, saya menemukan sebuah berita yang cukup hangat dibahas. Yaitu tentang potensi obat-obatan HIV yang menyebabkan penuaan dini atau premature aging. Tulisan aslinya dirilis pada jurnal Nature Genetics pada 26 Juni lusa, diulas di Welcome Trust dan sepertinya mendapatkan banyak respons. Dikatakan bahwa banyak penderita HIV/AIDS… Continue reading
-
Pro Kontra Kampanye Kondom
Para aktivis yang menyebarkan gerakan pencegahan penyebaran HIV sering menggunakan kampanye kondom sebagai salah satu medianya. Salah satu praktek yang umum adalah membagikan kondom gratis ketika peringatan hari AIDS sedunia. Secara mendasar saya sendiri setuju dengan ide kampanye kondom ini. Kampanye seperti ini mengingatkan betapa pentingnya pelindung ketika berhubungan seks guna mengurangi risiko penularan HIV.… Continue reading
-
Buah Merah Menyembuhkan HIV dan AIDS?
Pertanyaan sejenis ini sering diutarakan oleh banyak orang, dan saya rasa hal ini adalah sesuatu yang umum. Hingga kini HIV/AIDS belum ada obat yang dapat menyembuhkannya dari sisi medis, dalam artian seperti orang sembuh dari flu dan benar-benar tidak sakit lagi. Banyak orang kemudian mencari jalan-jalan alternatif, salah satunya adalah melalui buah merah asal Papua… Continue reading
-
Akses Universal dan Hak Asasi
Setiap 1 Desember, warga dunia memperingati Hari AIDS Sedunia (World AIDS Day). Hanya guna mengingatkan kita bahwa AIDS belumlah merupakan masalah yang terselesaikan di seluruh dunia saat ini. Menurut perkiraan UNAIDS, kini ada sekitar 33,3 juta orang hidup dengan HIV, termasuk 2,5 juta anak-anak. Selama tahun 2009, 2,6 juta orang menjadi penderita yang baru terinfeksi,… Continue reading
About Me
Hello, I’m a general physician by day and a fiction and blog writer by night. I love fantasy and adventure stories with a cup of tea. Whether it’s exploring magical worlds, solving mysteries, or fighting evil forces, I enjoy immersing myself in the power of imagination.
I also like to share my thoughts and opinions on various topics on my blog, where I hope to connect with like-minded readers and writers. If you’re looking for a friendly and creative person to chat with, feel free to message me.