Duh, siang ini rasanya lemes banget. Kalau diperiksa glukusa darah pasti sedang rendah-rendahnya, payah dah, jam segini sudah kehabisan gula.
Arsip Tag:lelah
4 Diagnosis Yang Mungkin Terlewatkan
Beberapa kondisi kadang memiliki gejala yang serupa, dan keserupaan ini pun yang kadang mengaburkan tanda-tanda penyakit sebenarnya ke arah penyakit yang lain. Bahkan dokter berpengalaman pun dapat saja melewatkan diagnosis yang sebenarnya. Kadang mungkin diperlukan tes untuk menegakkan diagnosis itu, namun dokter tidak menyarankannya karena gejala yang timbul tidak cukup kuat untuk itu, atau malahLanjutkan membaca “4 Diagnosis Yang Mungkin Terlewatkan”
Capek Bersihin Kamar Mandi
Siang begini datang ke kamar mandi, ah ternyata masih sama. Sebulan didiamkan ternyata belum ada yang mengambil inisiatif untuk membersihkannya. Mbok masak harus selalu dicontohkan cara bersihin kamar mandi, yang bener sajalah 😀
Kelelahan dalam Pandangan Kesehatan
Kelelahan adalah saluh satu alasan keluhan yang paling umum untuk konsultasi kesehatan. Terminologi ini sendiri termasuk berbagai rasa-rasa yang subyektif (kelemahan, penurunan stamina, kekurangan energi, dan lain sebagainya). Banyak penyakit/kelainan yang dimulai dengan kelelahan. Kelelahan organik dibedakan dari kelelahan psikiatrik (depresi, cemas, post traumatic stress disorders) dan kelelahan reaksional (terisolasi). Tanda-tanda Klinis Pemeriksaan klinis harusLanjutkan membaca “Kelelahan dalam Pandangan Kesehatan”