sastra
-
Letter
It is not a mere words that I wish, that I hope when it reaches you, it is my soul – unbounded by wind, sea, and sky. It is not just alphabetic conceptions that delivered to your small hands, it is my heart – unlocked by the earth and all the trees those never bow… Continue reading
-
Webnovel Adopted Soldier
Ada sejumlah webnovel anyar yang merupakan naskah asli (bukan terjemahan) yang beredar di situs Qidian berbahasa Inggris. Pada akhir pekan ini, saya tersandung pada salah satu judul ketika mencari bacaan komedi romantis (atau tidak romantis sama sekali). Judul “Adopted Soldier” oleh lynerparel dimasukkan ke dalam kategori magical realism di Qidian, yang kalau saya baca bunyinya… Continue reading
-
Webnovel: the Daily Life of the Immortal King
Ketika saya sedang mencari bacaan peredam stres, mata saya tersandung pada salah satu judul webnovel xanxia modern ini. Pada akhirnya, saya menemukan saya bisa tertawa setelah lama tidak mengalaminya – mungkin terakhir dari sebuah novel karya Er Gen. Webnovel “the Daily Life of the Immortal King” bukanlah sebuah novel laga, di mana biasanya karya-karya xanxia… Continue reading
-
Ulasan “Otherwordly Evil Monarch”
Salah satu karya penulis dengan nama pena Fengling Tianxia adalah 异世邪君 atau dalam Qidian Internasional diberi judul “Otherwordly Evil Monarch”, dan menjadi salah satu karyanya yang cukup populer di bawah “Trancending the Nine Heavens“. Setelah membaca secara kilat ketiga belas buku/volume yang sudah lama terbit, ada beberapa kesan saya mengenai webnovel yang satu ini. Continue reading
-
Menulis Kisah/Novel dalam bahasa Inggris
Selama ini saya mencoba menulis di Arunametta dengan bahasa Indonesia, dan kesulitan yang paling saya alami selain waktu ternyata bukanlah ide, namun kosa kata. Menempuh beberapa tahun kuliah di mana hampir kebanyakan sumber dan bahan berbahasa asing, saya mengalami penumpulan dalam berbasa Indonesia. Bahkan dengan sembunyi-sembunyi belajar dari para maestro bahasa seperti @ivanlanin, saya masih… Continue reading
-
Nyanyian Hujan
Langit dan bumi dipertemukan oleh rintikmu. Ketika tangan-tangan saling menggenggam menyeruatkan kemesraan nan hangat. Gitamu memadukan sepasang hati yang mencoba menggenggam cakrawala dan menumbuhkan harapan akan esok bagi keduanya. Namun engkau juga menjadi saksi, bagi akhir setiap perjalanan. Senandungmu mengantarkan setiap suka cita dan setiap duka insani. Aku dan engkau bagai sahabat lama yang dipisah… Continue reading
-
Qidian – Novel Online Cerita Silat Tiongkok
Bagi penggemar novel online, terutama yang berasal dari Tiongkok, nama Qidian mungkin tidak asing lagi. Sejumlah novelnya kini rilis versi internasional dalam bentuk webnovel dan dapat diakses gratis secara online baik dengan peramban maupun aplikasi. Sejumlah novel ringan populer seperti Coiling Dragon, I Shall Seal the Heavens, True Martial World, Library of Heaven’s Path, ada… Continue reading
-
Novel Sovereign of the Three Realms
Salah satu karya menarik dari Lí tiān (Bajak Langit) adalah Sānjiè dú zūn (Penguasa Tiga Loka) atau dalam terjemahan bebas bahasa Inggris yang populer di kalangan penggemar sering disebut dengan judul Sovereign of the Three Realms (SOTR). Novel SOTR menurut saya adalah salah satu xanxia yang paling renyah untuk dibaca sehari-hari. SOTR berkisah tentang tokoh… Continue reading
-
Novel SkyFire Avenue
Pada era di mana peradaban manusia telah mulai menjamah bintang-bintang di semesta membawa warisan-warisan lama, di sini kisah SkyFire Avenue dimulai. Sebuah planet kecil di Aliansi Timur bernama Planet Skyfire, di dalamnya adalah Kota Skyfire, dan tempat yang paling terkenal ada Skyfire Avenue, jalan sepanjang 2048 meter. Terdapat 168 toko di sepanjang jalan ini, dan… Continue reading
About Me
Hello, I’m a general physician by day and a fiction and blog writer by night. I love fantasy and adventure stories with a cup of tea. Whether it’s exploring magical worlds, solving mysteries, or fighting evil forces, I enjoy immersing myself in the power of imagination.
I also like to share my thoughts and opinions on various topics on my blog, where I hope to connect with like-minded readers and writers. If you’re looking for a friendly and creative person to chat with, feel free to message me.