Ada sejumlah regulasi yang pernah diterbitkan di Indonesia terkait dengan formularium nasional (Fornas), terutama dalam menyokong terselenggaranya kendali mutu dan kendali biaya yang baik dalam pelayanan JKN melalui BPJS Kesehatan dan Kartu Indonesia Sehat.
Umumnya regulasi terkait formularium nasional terbit dalam bentuk Keputusan Menteri Kesehatan (KMK), dan Peraturan Menteri Kesehatan (PMK/Permenkes).
Di antaranya adalah:
Tahun 2013
Tahun 2014
- KMK RI Nomor 159/MENKES/SK/V/2014 tentang Perubahan atas KMK RI Nomor 328/MENKES/SK/IX/2013 tentang Formularium Nasional.
Tahun 2015
- KMK RI Nomor HK.02.02/MENKES/523/2015 tentang Formularium Nasional.
- KMK RI Nomor HK.02.02/MENKES/524/2015 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan Formularium Nasional.
Tahun 2016
- KMK RI Nomor HK.02.02/MENKES/137/2016 tentang Perubahan Atas KMK Nomor HK.02.02/MENKES/523/2015 tentang Formularium Nasional.
Tahun 2017
- KMK RI Nomor HK.01.07/MENKES/659/2017 tentang Formularium Nasional.
Tahun 2018
- KMK RI Nomor HK.01.07/MENKES/707/2018 tentang Perubahan Atas KMK RI Nomor HK.01.07/MENKES/659/2017 tentang Formularium Nasional.
- PMK RI Nomor 54 Tahun 2018 tentang Penyusunan dan Penerapan Formularium Nasional dalam Penyelenggaraan Program Jaminan Kesehatan.
Lain-lain
- PMK RI Nomor 6 Tahun 2016 tentang Formularium Obat Herbal Asli Indonesia.
Tinggalkan Balasan